Begini Metode Kampanye Calon Sangadi di Bolmong

oleh -122 Dilihat
oleh

SUARASULUT.COM,BOLMONG- mulai hari ini Jumat (8/11), 363 Calon Sangadi di 105 desa di kabupaten Bolaang Mongodow akan melakukan kampanye untuk menarik simpati masyarakat.
Berbagai macam metode kampanye dilakukan calon sangadi untuk menarik perhatian konstituen untuk memilih dirinya pada pemilihan Sangadi pada tanggal 14 November 2019 mendatang.
Seperti di desa Lolak 2 kecamatan Lolak dan Desa Mondatong kecamatan Poigar, para calon Sangadi di dua desa tersebut kompak melakukan kerja bakti di desa mereka.
Para calon sangadi mengajak konstituennya dalam masa kampanye dengan melakukan kerja bakti dengan peralatan kerja bakti membersihkan tempat Fasilitas umum dan drainase.(ano)

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.